Lirik Lagu Pintu Taubat Zivilia

Lirik lagu          : Pintu Taubat Penyanyi           : Zivilia Published l   Kumpulan-Semua-Lirik-lagu Lagu Pintu Taubat Zivilia yang la...
Lirik lagu          : Pintu Taubat
Penyanyi           : Zivilia
Published l  Kumpulan-Semua-Lirik-lagu
Lagu Pintu Taubat Zivilia yang lagi ngtren dan awal terbentuknya Zivilia Band ini terjadi dengan tidak sengaja. Sebelumnya Zivilia pernah juga memakai nama Zifhilia yakni terdiri dari dua gabungan kata "Zif" dan "Fhilia/Philia" yang bertemakan Cinta dan Kasih Sayang.Band ini terkenal di kota kelahirannya setelah merilis lagu Pintu Taubat.
Pintu Taubat Zivilia
Dan seiring waktu berjalan lagu Menunggu di ubah nama menjadi Aishiteru. Tahun 2009, lagu ini telah top di kota Kendari dan bahkan di Indonesia bagian timur. Sukses lewat singlenya membuat band ini menjadi berpenampilan exis. Kini Zivilia dinaungi perusahaan rekaman Nagaswara. Digawangi oleh Zulkifli atau Zul sebagai vokalis sekaligus sintesiser piano.

Tersadar aku dari hirauku
Bersujud memohon ampunan
Atas segala dosa-dosaku
Yang telah lelahkan hatiku

Kebesaranmu Ya Allah
Kasih sayang dan rahmat-Mu
Dalam sadar ku terlupa mengucap syukur

Dalam sujud ku berdoa
Dalam tangis ku menyesal
Astaghfirullah bukalah pintu taubat-Mu

Entah kapan ajal menjemputku
Mungkin esok hanya Kau yang tahu
Mungkin usiaku tak cukup lagi
Untuk hapuskan segala dosaku

Kebesaranmu ya Allah
Kasih sayang dan rahmat-Mu
Dalam sadar ku terlupa mengucap syukur

Dalam sujud ku berdoa
Dalam tangis ku menyesal
Astaghfirullah bukalah pintu taubat-Mu

Aku hina dan tak pantas memohon ampunan
Tapi hanya Engkau tempatku untuk meminta ooh

Kebesaranmu ya Allah
Kasih sayang dan rahmat-Mu
Dalam sadar ku terlupa mengucap syukur

Dalam sujud ku berdoa
Dalam tangis ku menyesal
Astaghfirullah bukalah pintu taubat-Mu

Dalam sujud ku berdoa
Dalam tangis ku menyesal
Astaghfirullah ampunkan semua dosaku
disclaimer :
Blog ini hanya menampilkan lirik lagu dan informasi terkait darinya. Kami TIDAK membagikan link download mp3 dari lagu tersebut.